Jumat, 27 Maret 2020

PERTEMUAN PETROGRAFI 1

Informasi Praktikum:
Dikarenakan surat edaran dari rektorat mengenai Virus COVID-19, maka praktikum Mineralogi Optik & Petrografi akan dilanjutkan dengan Metode Pengajaran Online.

Sehingga dimohon untuk setiap plug untuk menghubungi koor-nya masing-masing guna membuat grup wa/line.

Metode Pengajaran Online akan dilaksanakan sampai batas waktu yang belum di tentukan melihat kondisi yang belum stabil, untuk itu diharapkan teman-teman untuk selalu menjaga kesehatan.

Tugas Pertemuan
  • Resume Deret Bowen
  • Klasifikasi batuan basa dan ultrabasa menurut IUGS
  • Teksture khusus batuan basa dan ultrabasa

Tugas dikumpulkan ke email koor plug masing-masing, terakhir di kumpulkan sebelum jam masuk plug masing-masing.

Ketentuan : -Tulis Tangan
                    - Boleh di kerjakan di kertas HVS biasa (polos)
                    - Diberi gambar, tidak di beri gambar nilai minimal
                    -Minimal 2 Halaman
                    -Dilarang Copas

COPAS =NILAI NOL

KEEP CALM AND ROCK ON!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.